Sedikit Info Seputar
Republik Maladewa
Terbaru 2017
- Hay gaes kali ini team Sniffing Blog, kali ini akan membahas artikel dengan judul Republik Maladewa, kami selaku Team Sniffing Blog telah mempersiapkan artikel ini untuk sobat sobat yang menyukai Sniffing Blog. semoga isi postingan tentang
Artikel Wisata, yang saya posting kali ini dapat dipahami dengan mudah serta memberi manfa'at bagi kalian semua, walaupun tidak sempurna setidaknya artikel kami memberi sedikit informasi kepada kalian semua. ok langsung simak aja sob
Judul:
Berbagi Info Seputar
Republik Maladewa
Terbaru
link: Republik Maladewa
Berbagi Artikel Tentang Republik Maladewa Terbaru dan Terlengkap 2017
Republik Maladewa
Republik MaladewaNegara yang termasuk ke dalam kawasan Asia dan negara kepulauan yang terdiri dari kumpulan atol di Samudra Hindia yang terletak di sebelah selatan-barat daya India, sekitar 700 km sebelah barat daya Sri Lanka bernama Republik Maladewa.Negara yang memiliki 26 atol yang terbagi menjadi 20 atol administratif dan 1 kota.dan terdiri atas 1.190 pulau karang sebanyak 200 pulau karang yang berpenghuni.Total luas wilayah kepulauan karang Maladewa adalah 300 kilometer persegi. Perairannya? 0 kilometer persegi, dengan kata lain tidak perlu dihiraukan. Negara yang beribukota di Male ini memiliki garis pantai sepanjang 644 kilometer, dengan daratannya hanya 2,3 meter dari permukaan laut yang datar dan pantai dengan pasir putih tinggi dengan sekitar 350.000 jiwa lebih yang mayoritas penduduknya beraliran Sunni dan Mohamed Nasheed sebagai presiden.
Karena datarannya yang rendah maka diperkirakan dalam waktu yang tak lama lagi, seluruh pulau-pulau di Maladewa bakal tenggelam akibat pemanasan global.
untuk mencegah terjadinya kenaikan air laut di negara itu, tak ada jalan selain mengevakuasi penduduk di daerah tergenang ke pulau yang aman. Di Ibukota Maladewa, Male, telah dibangun tembok pelindung setinggi tiga meter yang dibangun selama 14 tahun dengan dana bantuan dari Jepang, untuk menghindari banjir, akibat naiknya permukaan laut.

Itulah sedikit Artikel Republik Maladewa terbaru dari kami
Semoga artikel Republik Maladewa yang saya posting kali ini, bisa memberi informasi untuk anda semua yang menyukai Sniffing Blog. jangan lupa baca juga artikel-artikel lain dari kami.
Terima kasih Anda baru saja membaca Artikel Tentang Republik Maladewa Terbaru